Berbagi di Bulan Mulia, UNISMA Berbagi Bersama 1500 Anak Yatim

MALANG, UNISMA –Tanggal sepuluh Muharram adalah salah satu hari yang istimewa bagi umat muslim. Nabi Muhammad saw. pernah menceritakan bahwa peristiwa mukjizat Nabi, bebasnya nabi-nabi dari ujian, serta keluarnya air zam-zam terjadi pada 10 Muharram. Oleh sebab itu banyak hal yang sunnah dilakukan pada 10 Muharram, seperti sedekah, mandi, potong kuku, termasuk berbagi dengan anak […]

Continue Reading

Semakin Berkah, Unisma Santuni 1000 Anak Yatim

Banyak cara dilakukan untuk memperingati bulan Muharram sebagai bulan pertama tahun Hijriyah. Salah satunya santunan untuk anak yatim, piatu, dan dhuafa. Itu pula yang dilakukan Universitas Islam Malang (Unisma) melalui agenda pemberian Santunan 1000 Yatim, Piatu, dan Dhuafa, Senin (9/9). Wakil Rektor 3 Unisma Dr.Ir. Badat Muwakhid, MP menyebut, dalam setahun Unisma melakukan agenda serupa […]

Continue Reading